Kenapa sich ada orang yang wajahnya dipenuhi jerawat, ada juga yang wajahnya mulus dan licin?Biasanya, jerawat muncul di masa puber saat kita sedang mengalami masa pertumbuhan fisik dimana kadar hormon ini kemudian juga meningkatkan kadar minyak di wajah. Inilah yanh menjadi cikal bakal munculnya jerawat
Archive for Maret 2010
.
.
Pernah gak liat temen kita udan beruban? Idiih, Masih muda kok udah beruban ya? Ternyata timbulnya uban itu karena rambut kita tidak mendapat suplai pigmen yang memadai, sehingga warnanya pun memutih. Memang, uban biasanya tumbuh pada usia dewasa dimana persediaan pigmen rambut sudah menipis. Tapi, ada juga yang sudah keluar di usia remaja seperti kita karena faktor keturunan, hormonal atau pemakaian produk rambut yang tidak tepat. Stres dan pubertas juga bisamenjadi penyebab. Kalau memang masalah uban ini disebabkan oleh ketidakcocokan pada produk kimia, lebih baik kita konsultasi ke dokter kulit untuk memastikan pengobatannya.
Jaga Baju Putih mu!
.
Warna putih emang bikin kita kelihatan lebih bersih dan lebih bersih. Tapi bete nggak kalau baju putih kesayangan mu tiba-tiba berubah warna jadi kekuningan, terkena noda atau bahkan mengalami kelunturan?Nah, agar baju putih mu lebih awet, yuk..ikuti beberapa tips di bawah ini,,
Takut itu Manusiawi
.
Takut merupakan reaksi emosional terhadap bahaya atau terhadap kemungkinan adanya sesuatu yang tak beres.. Wujud takut itu sendiri dapat berupa stress, rasa gelisah, khawatir, phobia, gugup dan panik. Tanda-tanda fisik saat kita mengalami rasa takut adalah mulut dan tengorokan kering karena produksi air liur sebagai bagian dari pencernaan berkurang seiring ditutupnya system pencernaan. Ini juga menyebabkan hilangnya selera makan.